5 Syarat menjadi seorang chef di kapal pesiar

Berbagi :
5 Syarat menjadi seorang chef di kapal pesiar













Profesi chef alias juru masak atau koki menjadi satu hal bergengsi di mata orang indonesia semenjak master chef muncul.
Jika kamu punya cita-cita untuk menjadi seorang chef, kamu harus mengerti profesi chef itu apa dan seperti apa pekerjaannya. Barulah kamu akan mengerti apa saja yang kamu butuhkan untuk bisa menjadi seorang chef yang kompeten dan bagus.
Seorang koki profesional merupakan pemimpin di dapur; dialah yang mengatur menu, memilih dan memeriksa bahan, menjadi kepala manajemen dalam dapur.
Dalam sebuah dapur profesional akan ada satu (1) tim chef yang terdiri dari kepala tim yang biasa disebut head chef, master chef, executive chef atau chef de cuisine,sous chef ini yang merupakan tangan kanan dari kepala koki;  chef de partie; dan yang terakhir seorang commis.
Selain itu akan ada chef lainnya yang juga punya spesialisasinya seperti desserts, cakes dan pastries.
Setelah kamu mengetahui gambaran pekerjaan seorang chef di dapur, sekarang mari kita lihat bagaimana perjalanan menjadi seorang chef.
Chef itu harus pintar bersiasat kalau tidak ada bahan makanan itu, bahan apa yang cocok untuk mensubsitusinya. Lakukan preparation sebelum konsumen datang, dan memasak sesuaikan dengan waktu setelah permintaan makanan datang sehingga konsumen tidak akan bosan menunggu terlalu lama,
syarat-syarat menjadi seorang chef
  • Kuliah di sekolah kulinari utnuk mendapatkan ilmu yang dibutuhkan sebagai seorang chef
  • Mencari kerja magang
  • Mendapatkan sertifikasi seorang chef
  • Tumbuhkan hasrat di bidang kuliner
  • Berlatih masak di rumah
Itulah sekilas tentang dan syarat menjadi seorang chef

Bagi yang ingin kerja sebagai chef segera daftarkan diri anda,info lebih lanjut klik link disini

Cruise Line And Hotel School

  




#syaratmenjadichef #chefkapalpesiar #cruiselineandhotelschool #cruiselineindonesia #sekolahkapalpesiar #cruiselinetadikapuri 



Daftar Isi [Tutup]

    Lebih baru
    Lebih lama

    0 Komentar

    Posting Komentar