7 Manfaat Kacang Bagi Balita
Kacang memang memiliki banyak penggemar karena rasanya yang gurih dan renyah. Bagi balita, kacang pun baik bagi kesehatannya. Namun, beda lhocara menghidangkan kacang untuk balita dengan yang dikonsumsi orang dewasa.
Dilihat dari kandungan gizi, kacang-kacangan mengandung sederet nutrisi yang baik untuk mendukung pertumbuhan rambut serta kuku anak. Diantaranya, seng, zat besi dan biotin. Selain itu, kacang seperti almond dan mede kaya akan magnesium, vitamin B komplek, serta kalium. Walau mengandung lemak, justru baik bagi kesehatan karena termasuk dalam lemak tak jenuh
Walaupun positif, ada yang perlu diperhatikan pada konsumsi kacang untuk anak:
Dilihat dari kandungan gizi, kacang-kacangan mengandung sederet nutrisi yang baik untuk mendukung pertumbuhan rambut serta kuku anak. Diantaranya, seng, zat besi dan biotin. Selain itu, kacang seperti almond dan mede kaya akan magnesium, vitamin B komplek, serta kalium. Walau mengandung lemak, justru baik bagi kesehatan karena termasuk dalam lemak tak jenuh
Walaupun positif, ada yang perlu diperhatikan pada konsumsi kacang untuk anak:
- Hindari terlalu banyak makan kacang yang terasa asin, karena mengandung garam tinggi
- Berikan kacang yang sudah dihaluskan pada balita, agar menghindari balita tersedak
- Batasi dengan cara digoreng, apalagi jika minyaknya dipakai berulang kali
- Kacang hijau
Kaya akan vitamin E, yang berfaedah untuk menjaga kesehatan dan kehalusan kulit. Juga banyak mengandung magnesium dan kalsium untuk mendukung pertumbuhan tulang - Kacang kedelai
Kaya akan protein yang diperlukan tubuh, mengandung antioksidan untuk memperbaiki kerusakan sel dan banyak mengandung lemak baik (HDL) - Kacang merah
Kaya serat yang akan menurunkan kolesterol pada darah - Kacang mede
Rendah karbohidrat (sudah banyak dikonsumsi lewat nasi), serta kaya protein dan serat yang baik bagi pencernaan - Kacang hitam
Banyak mengandung protein, serat, antioksidan serta asam lemak omega 3 yang baik untuk perkembangan otak anak - Kacang almond
Kaya akan protein, serat dan lemak tak jenuh yang diperlukan tubuh - Kacang tanah
Banyak mengandung vitamin E, yang baik untuk kulit
Jangan lupa kunjungi link kami di bawah ini :
Daftar Isi [Tutup]
0 Komentar
Posting Komentar